Minggu, 26 Mei 2013

INSUKTANSI DIRI

induktansi L adalah ukuran dari sebuah resistansi induktor untuk merubah arus. semakin besar L maka semakin kecil laju perubahan arus. untuk menghitung induktansi diri :
1. asumsikan arus i mengalir
2. hitung B akibat adanya i tersebut
3. hitung fluks akibat adanya B tersebut
4. hitung induktansi dirinya
 

induktansi diri solenoida bergantung pada :
- jumlah lilitan
- luas penampang
- panjang solenoid
satuan dari induktansi adalah henry dan disngkat dengan H.

0 komentar:

Posting Komentar